PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

 DINAS PENDIDIKAN 

 SMK PUSAT KEUNGGULAN 

SMK NEGERI 1 JAPARA

 

Menuju Sekolah Era Pendidikan Digital dan Industri 4.0

Selayang Pandang

SMK Negeri 1 Japara merupakan sekolah menengah kejuruan negeri yang berada di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, Indonesia. Berlokasi di Jalan Raya Puskesmas Kecamatan Japara, Kabupaten Kuningan. SMK Negeri 1 Japara adalah SMK kelompok Teknik Rekayasa, Teknik Informasi dan Bisnis Manajemen. Masa pendidikan di SMK Negeri 1 Japara ditempuh dalam waktu tiga tahun pelajaran, mulai dari kelas X hingga kelas XII, Kecuali Kompetensi Keahlian TOI.

JOB FAIR & GRAND OPENING TopLoker.com

Rabu, 20 September 2023 SMK Negeri 1 Japara menggelar JobFair & Grand Opening TopLoker.com yang dibuka oleh Wakil Bupati Kuningan Bapak H. Muhamad Ridho Suganda, M.Si yang bertema Edukasi-Informasi-Menyalurkan. Acara tersebut selain dihadiri oleh Bapak Ridho,...

JOB FAIR 2023 SMK NEGERI 1 JAPARA SEGERA HADIR

Ikutilah Job Fair 2023 SMK Negeri 1 Japara yang akan dilaksanakan tanggal 20-21 September 2023 di kampus SMK Negeri 1 Japara. Akan ada banyak stand dari perusahaan-perusahaan yang membuka lowongan pekerjaan. Selain itu, akan ada seminar motivasi dengan narasumber...

ASSESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER SMK NEGERI 1 JAPARA HARI KEDUA

Pelaksanaan ANBK SMK Negeri 1 Japara hari kedua berjalan dengan lancar, diikuti oleh 90 peserta yang dibagi menjadi 3 sesi, dengan masing-masing sesi berjumlah 30 peserta. 

ASSESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER SMK NEGERI 1 JAPARA HARI PERTAMA

Assesmen Nasional Berbasis Komputer Tahun 2023 dilaksanakan 2 hari yaitu pertama hari Rabu, tanggal 30 Agustus 2023 dan hari Kamis, tanggal 31 Agustus 2023. 

SELAMAT HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA YANG KE-78

Selamat Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78  "Terus Melaju Untuk Indonesia Maju" Kamis, 17 Agustus 2023

TIMNAS NEPAN PUTRI MERAIH JUARA 3

Dalam event Asosiasi Futsal Kabupaten Cirebon yang diadakan pada tanggal 13 - 22 Januari 2023, Alhamdulillah Timnas Putri Nepan meraih piala juara 3 setelah melawan Tim Calm Futsal yang berasal dari Cirebon. Pak Ifadz selaku coach dari Timnas Futsal Nepan, ia berpesan...

PUNCAK GEBYAR KREATIVITAS MILAD KE-13 SMK NEGERI 1 JAPARA, KUNINGAN

Puncak Gebyar Kreativitas dalam rangka perayaan Milad ke-13 SMK Negeri 1 Japara berlangsung pada hari Kamis, 26 Januari 2023. Acara berlangsung sangat meriah karena dihadiri oleh Bupati Kuningan, Dinas Pendidikan, Perwakilan Koramil, Perwakilan dari kapolres Kuningan,...

HARI KE 2 PERAYAAN MILAD SMK NEGERI 1 JAPARA

Rabu, 25 Januari 2023 Masih dalam perayaan Milad SMK Negeri 1 Japara yang diisi dengan bazar kewirausahaan dari kelas XI dan pertandingan Futsal antar SMP/MTs. 

PEMBUKAAN MILAD KE-13 SMK NEGERI 1 JAPARA

KUNINGAN-Tepat pada tanggal 06 Januari 2023, SMK Negeri 1 Japara telah berusia 13 Tahun. Pada tahun ini SMK Negeri 1 Japara mengadakan perayaan Milad yang berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Kegiatan Milad kali ini mengangkat tema "Semangat Perubahan Menuju SMKN 1...

HARI PAHLAWAN NASIONAL 10 NOVEMBER 2022

Selamat Hari Pahlawan Nasional 2022. Lebih baik hancur lebur daripada tidak merdeka."Bangsa yang Besar adalah Bangsa yang Menghormati Jasa para Pahlawannya" Mari gelorakan semangat berinovasi wahai generasi muda Indonesia. #generasimuda #haripahlawan...

Archives

Follow on Facebook

Follow on Instagram

Follow on Youtube

Follow on Tweeter

JOB FAIR & GRAND OPENING TopLoker.com

Rabu, 20 September 2023 SMK Negeri 1 Japara menggelar JobFair & Grand Opening TopLoker.com yang dibuka oleh Wakil Bupati Kuningan Bapak H. Muhamad Ridho Suganda, M.Si yang bertema Edukasi-Informasi-Menyalurkan. Acara tersebut selain dihadiri oleh Bapak Ridho,...

JOB FAIR 2023 SMK NEGERI 1 JAPARA SEGERA HADIR

Ikutilah Job Fair 2023 SMK Negeri 1 Japara yang akan dilaksanakan tanggal 20-21 September 2023 di kampus SMK Negeri 1 Japara. Akan ada banyak stand dari perusahaan-perusahaan yang membuka lowongan pekerjaan. Selain itu, akan ada seminar motivasi dengan narasumber...

Sekapur Sirih..!

 

Assalamualaikum Wr.Wb

 

Puji Syukur sudah selayaknya dipanjatkan kehadirat Allah SWT karena atas berkat rahmat dan hidayah-Nya website SMK Negeri 1 Japara dapat hadir ditengah perkembangan teknologi yang pesat sekarang ini.

 

Website SMK Negeri 1 Japara merupakan salah satu layanan informasi aktual tentang aktivitas akademik dan non akademik SMK Negeri 1 Japara kepada semua stakeholder.

 

Harapan kami website SMK Negeri 1 Japara dapat dijadikan sebagai wahana interaksi internal maupun eksternal dalam upaya meningkatkan layanan pendidikan berkualitas. Kritik dan saran dari semua pihak sangat kami harapkan.

 

Selamat datang di website SMK Negeri 1 Japara.

 

Wassalamualaikum Wr.Wb

 

Kepala sekolah,

 

H. Fuad, S.Pd., M.Pd.

Informasi Profil Sekolah

Peserta Didik

Kompetensi Keahlian

Ekstrakulikuler

Berdiri sejak

Success Stories Alumni

Arif Firmansyah

SampurasunAssalamualaikum wr wbNama saya Arif FirmansyahLulusan SMK Negeri 1 Japara tahun lulusan 2018 Angkatan ke 06Jurusan Teknik Otomasi industri angkatan ke 01Saya sekarang bekerja di PT HONDA PROSPECK MOTOR KARAWANG (produksi mobil Honda)Karena SMK bisa memilih...

Nur Muhammad Ervan

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuhPerkenalkan saya Nur Muhammad Ervan, salah satu alumni SMKN 1 JAPARA dan dikenal dengan NEPAN, dan sekarang sedang menempuh studi di Universitas Pendidikan Indonesia di Bandung. Saya merasa sangat bangga pernah menuntut ilmu...

Tomi Purkoni

みなさん どうも! TOMI PURKONI *です。 Assalamualaikum.. Saya alumni pertama smkn 1 japara. angkatan 2013 jurusan TKR! Saya merasa bersyukur bisa menempuh pendidikan di SMK N 1 Japara karena lulusannya selain dibekali ilmu kami juga diajarkan bagaimana caranya patuh dan disiplin...

Didin Mahpudin

Asalamualaikum wr.wb.. Perkenalkan nama saya Didin mahpudin saya alumni SMKN 1 japara saya dari jurusan TKR angkatan 2018,Alhamdulilah skrng saya telah bekerja di PT. Honda Propect Motor ,perusahaan yg bergerak di bidang otomotif yg merakit kendaraan roda empat, saya...

Rizal

Assalamualaikum wr.wb…hallo semuanya saya RIZAL alumni SMKN 1 japara angkatan 2018 jurusan MULTIMEDIA sekarang saya bekerja sebagai TNI pesan dan kesan saya selama menimba ilmu di SMKN 1 japara, kesan nya cukup banyak terutama saya bisa mengerti tenta arti jiwa Korsa...

Dian Rudiana

assalamu'alaikum wr. wb. perkenalkan nama saya Dian rudiana, alumni SMK Negeri 1 japara (Nepan) jurusan OTOMOTIF tahun 2013, setelah saya lulus dari nepan, saya pernah bekerja di pt.Toyota motor manufacturing indonesia, karna di nepan ada program praktek kerja...

Nedi

Assalamualaikum wr.wb.. Hallo semuanya saya NEDI alumni smkn 1 japara angkatan 2018 jus tkro, sekarang saya bekerja di intansi kepolisian di POLRES KUNINGAN, pesan kesan saya selama menimba ilmu di sekolah smkn 1 japara, kesan nya cukup banyak yang terutama saya bisa...

Nina Andriyani

Assalamu'alaikum, perkenalkan nama saya Nina Andriyani Alumni dari SMK Negeri 1 Japara (Nepan) jurusan pemasaran tahun 2016. saya bangga sekali sekolah di Nepan, dari smk nepan saya bisa jadi seperti sekarang, bnyk program sekolah seperti praktek kerja lapangan (PKL)...

Andri Rexsi Mulyana

Assalamu'alaikum, Perkenalkan nama saya Andri Rexsi Mulyana Alumni dari SMK Negeri 1 Japara (Nepan) Jurusan Teknik Kendaraan Ringan (TKR) tahun 2015. Terimakasih kepada SMK Nepan disini saya mendapatkan bimbingan belajar yang sangat baik dari semua guru, sekarang saya...

SMK NEGERI 1 JAPARA

SMK Negeri 1 Japara mempunyai 3 bidang keahlian, yaitu Bidang Keahlian Teknik Rekayasa, Bidang Keahlian Teknik Informatika dan Bidang Keahlian Bisnis Manajemen. Dari ketiga keahlian terbagi menjadi 6 Kompetensi keahlian yaitu Teknik Kendaraan Ringan Otomotif, Teknik dan Bisnis Sepeda Motor, Teknik Otomasi Industri, Multimedia, Akuntansi dan Keuangan Lembaga dan Bisnis Daring dan Pemasaran.

Alamat

Jalan Raya Puskesmas Kecamatan Japara Kabupaten Kuningan Jawa Barat 45555 Telp/Fax : 0232 616363

Hubungi kami

Jalan Raya Puskesmas Kecamatan Japara Kabupaten Kuningan Jawa Barat 45555 Telp/Fax : 0232 616363

Jam Kerja

Jalan Raya Puskesmas Kecamatan Japara Kabupaten Kuningan Jawa Barat 45555 Telp/Fax : 0232 616363

Kirimkan Pesan

15 + 13 =